LIMA PRINSIP UNTUK BERSEPESIALISASI

1. PERSEMPIT FOKUS ANDA
Anda tidak bisa meyediakan produk untuk semua orang. Buang semua lini produk atau jasa yang tidak perlu. U.S Postal Service mengirimkan surat. Namun, federal Express mengambil segmen paling menguntungkan dari pasar tersebut, yaitu pengiriman atau malam, dan berhasil menguasainya.

2. PERBANYAK PERSEDIAAN
jika anda ingin bersepesialisasi dalam penjualan miniatur kereta Api dan haya miniatur kereta api, pastikan anda menjual semua jenis miniatur model kereta api yang ada, semua tambahanya, semua aksesorinya. jika seseorang menginginkan sesuatu untuk rangkainan miniatur kereta api,nya, dia tahu dia tidak perlu mencari lebih jauh. Anda memilikinya.

3. BELI DENGAN HARGA MURAH
Dengan bersepesialisasi, anda bisa sering membeli dalam jumlah besar dengan potongan harga yang besar.

4. JUAL DENGAN HARGA MURAH
Bagikan penghematan ke pelanggan anda. dengan mempersempit fokus Anda hanya menjadi satu kategori, Anda membatasi potensi penjualan Anda jika tidak bisa menjadi satu kategori, Anda membatasi potensi penjualan Anda jika Anda tidak bisa menjual lebih murah ketimbang pengecer lain yang menawarkan banyak prodak.

5. DOMINASI KATEGORI ANDA
Fokuskan spesialisasi anda sesempitmungkin untuk mendominasi ceruk pasar anda. entah anda menjual 22 persen dari semua mainan di Amerika (seperti Toys "R"Us), ataupun toko roti terbaik dalam radius lima blok, fokuskan kopetensi inti anda untuk mendominasikan ceruk pasar Anda.

No comments:

Post a Comment